soal ASLI UTBK SNBT 2023 | soal TPS kuantitatif dan penalaran matematika - fisika fsm blog pembahasan soal

soal ASLI UTBK SNBT 2023 | soal TPS kuantitatif dan penalaran matematika


Soal UTBK SNBT 2023 hari ke-1 : Penalaran Matematika

 1. Dalam suatu kelas terdapat 12 murid laki-laki dan 16 murid perempuan. Rata-rata nilai ulangan Matematika di kelas tersebut adalah 80. Setelah melihat hasil tersebut, guru Matematika memberikan kesempatan kepada 4 murid, dengan nilai masing-masing 52, 56, 62, dan 66, untuk melakukan remedial. Diketahui bahwa nilai rata-rata peserta remedial naik 7 poin. Jika sebelum remedial, rata-rata nilai ulangan murid laki-laki di kelas tersebut adalah 78, rata-rata nilai ulangan murid perempuan adalah ….
A. 80,5
B. 81
C. 81,5
D. 82
E. 82,5

2. Dalam suatu kelas terdapat 12 murid laki-laki dan 16 murid perempuan. Rata-rata nilai ulangan Matematika di kelas tersebut adalah 80. Setelah melihat hasil tersebut, guru Matematika memberikan kesempatan kepada 4 murid, dengan nilai masing-masing 52, 56, 62, dan 66, untuk melakukan remedial. Diketahui bahwa nilai rata-rata peserta remedial naik 7 poin.
Diberikan pernyataan berikut.
1.Rata-rata nilai kelas tanpa memperhitungkan keempat murid yang mengikuti remedial adalah 83,5.
2.Sebelum remedial, rata-rata nilai ulangan murid yang mengikuti remedial adalah 60.
3.Setelah remedial, rata-rata nilai ulangan seluruh murid menjadi 81.
4.Jangkauan data nilai murid yang mengikuti remedial adalah 15.
Pernyataan di atas yang benar adalah ….
A.1,2, dan 3
B.1 dan 3
C.2 dan 4
D.4
E.1, 2, 3, dan 4


3. Perhatikan gambar berikut


Sebuah kerucut dengan tinggi 12 cm berada di dalam balok yang mempunya alas persegi.Volume balok di luar kerucut sebesar (12- π) cm3.Berapa luas permukaan kerucut tersebut?
A. 70 π cm3
B. 80 π cm3
C. 90 π cm3
D. 100 π cm3
E. 110 π cm3


4. Perhatikan gambar berikut


Diketahui koordinat P(1,-3);Q(4,3);T(1,-1);R(5,-1) dan U(4,3).Luas segitiga UTR=..satuan luas
A.30
B.32
C.34
D.36
E.38


5. Jika f(x)=3x+a dan (fof)(x)=9x+a+3 maka nilai f(a)=….
A.6
B.5
C.4
D.3
E.2


6. Pabrik batu bataberhasil membuat 400 bata,itu adalah 20% kurangnya dari bata yg diinginkan.Berapa bata yang diinginkan sebenarnya?


7. Suatu hari pabrik bata membuat 840 batu bata.Ternyata jumlah tersebut 40% kurangnya dari target harian pabrik tersebut.Berapa jumlah seharusnya batu bata yang dibuat pabrik tersebut?
A. 2000 batu bata
B.1400 batu bata
C.1176 batu bata
D.1120 bat bata


8. Ibu membuat bakso dengan perbandingan 8 bagian tepung,3 bagian bumbu,dan 9 bagian daging.Jika ibu menggunakan bagian 2 kg tepung,maka berapa kg bumbu dan daging yang diperlukan
A.0,75 kg dan 2,25 kg
B. 0,75 kg dan 2,5 kg
C.0,5 kg dan 2,25 kg
D.0,5 kg dan 2,5 kg
E.0,75 kg dan 0,5 kg


9.Sebuah kerucut terletak di dalam tabung seperti gambar berikut


Tentukan perbandingan antara luas permukaan tabung dan kerucut tersebut
A.7:3
B.7:4
C.6:4
D.5:4
E.4:7

10.Perhatikan gambar berikut!


Berdasarkan gambar diagram Venn di atas maka daerah yg diarsir memenuhi persamaan
A. K ∩ M ∩ L
B. K U L ∩ M
C. M-(K U L)
D. M-(K ∩ L)
E. M+(K ∩ L)

11. Minyak A : 2 hari : 10 liter Minyak B : 4 hari : 15 liter Minyak C : x hari : 20 liter Jika dari 3 minyak itu berturut-turut dikirimpada tanggal 8 April 2023 maka 120 hari dari tanggal 8 April 2023 dikirim berapa liter.
a. 380
b. 420
c. 430
d. 450
e. 500


12. Pabrik batu bata berhasil membuat 400 bata. itu adalah 20% kurangnya dari batu bata yanp diinginkan, Berapakah batu bata yang diinginkan sebenarnya?
a 1800
b. 2000
c. 2200
d. 2500
e. 3000


13. Sahabat A,B,C mengumpulkan uang untuk D yang sedang sakit
Iuran A + B = Rp85 .000,00
Iuran B +C = Rp60.000,00
Iuran A +C = Rp75.000.00
Berapakah jumlah iuran ketiganya ?
a. Rp100.000.00
b. Rp110.000.00
c. Rp120.000.00
d Rp130 000.00
e Rp140.000.00


14. Keluarga Pak Adi menghabiskan 30 liter beras selama 10 hgfi, sedsngKan keluarga Pak Budi menghabiskan beras 25 liter beras dalam 6 hari. Jika dua keluarga ini hidup rukun dan saling berbagi beras, maka 129 liter bi2ras cukup untuk memenuh i mereka dalam.
a. 12 hari
b. 14 hari
c. 16 hari
d. 18 hari
e. 20 hari


Soal UTBK SNBT 2023 hari ke-6 Penalaran Matematika

Suatu mesin penggilingan padi dilengkapi dengan dua buah roda A dan B, yang masing-masing beradius 50 cm dan 30 cm. Kedua roda terhubung oleh sebuah sabuk (lihat gambar).

Titik P dan Q masing-masing berada pada permukaan roda, sedangkan P’ dan Q’ berada pada permukaan sabuk. Pada mulanya, posisi P dan P’ sama, demikian juga dengan posisi Q dan Q’.

Soal 15:

Jika jarak P ke Q adalah √39600 cm, jarak di antara kedua pusat roda adalah...

  1. 2
  2. 2.2
  3. 2.5
  4. 3
  5. 3.2

Soal 16:

Jika roda A sudah berputar sebanyak n kali maka roda B berputar sebanyak... n kali

  1. 10/3
  2. 10/4
  3. 10/6
  4. 10/6
  5. 10/10

Soal 17:

Posisi titik P dan Q akan kembali pada posisi semula untuk pertama kalinya saat roda B berputar sebanyak... kali.

  1. 3
  2. 4
  3. 5
  4. 6
  5. 10

Soal 18:

Radius kedua tumpahan akan sama setelah... jam.

  1. 2
  2. 4
  3. 6
  4. 8
  5. 10

Soal 19:

Kedua tumpahan akan bersinggungan setelah... jam.

  1. 4
  2. 6
  3. 8
  4. 10
  5. 12

Soal 20:

Setelah beberapa jam tumpahan oli pertama mempunyai ketebalan ¼ kali ketebalan awalnya?

  1. 2
  2. 4
  3. 6
  4. 8
  5. 10

0 Comments