45 Soal PAS Fisika kelas 10 semester I kurikulum merdeka beserta jawaban dan pembahasan - fisika fsm blog pembahasan soal

45 Soal PAS Fisika kelas 10 semester I kurikulum merdeka beserta jawaban dan pembahasan

40 Soal dan jawaban PAS (Penialaian Akhir Semester) Fisika kurikulum merdeka semester I ( ganjil) beserta jawaban dan pembahasan. dulu PAS disebut juga UAS

Mata Pelajaran : IPA / fisika SMA

kelas : 10 / semester 1 (ganjil)

kurikilum merdeka belajar

1. Besaran yang memiliki nilai dan arah disebut:

a) Besaran Skalar

b) Besaran Vektor

c) Besaran Fisika

d) Besaran Fundamental

e) satuan

Jawaban: b) Besaran Vektor

2. Satuan SI untuk panjang adalah:
a) Meter

b) Kilogram

c) Detik

d) Joule

e) Newton
Jawaban: a) Meter

Soal fisika UN 2018
3. Pada saat melakukan praktikum pengukuran dengan menggunakan jangka sorong, seorang siswa mengukur dimensi balok tinggi, panjang, dan lebar dengan hasil pengukuran sebagai berikut:

volume tersebut sesuai kaidah angka penting adalah....
a. 176
b. 176, 3
c. 176, 28
d. 176, 283
e. 176, 2829
PEMBAHASAN:
Panjang = 4,29 (3 angka penting)
Lebar =5,66 (3 angka penting)
Tinggi =7, 26 (3 angka penting)
rumus volume:
V = p x l x t = 176, 2829
Jawabanya: A : 176. karena sesuai aturan angka penting bahwa dalam perkalian hasilnya mengikuti jumlah angka penting paling sedikit. Jadi kita hanya menggunakan 3 ap.

Soal UAMBN 2019
4. Pada saat melakukan percobaan, seorang siswa mengukur lebar dua pelat logam dengan menggunakan jangka sorong dengan hasil pengukuran sebagai berikut:

Selisih yang didapatkan dari pengukuran lebar keduanya sesuai kaidah angka penting adalah ....
a. 13,6 mm          
b. 10,7 mm          
c. 10,3 mm          
d. 7,28 mm          
e. 6,03 mm                      

kunci jawaban: A
jangka sorong 1 : 4, 29 cm
jangka sorong 2 : 5, 65 cm
selisih:
5, 65 - 4,29 = 1, 36 cm = 13, 6 mm


5. Sebuah diameter cincin diukur dengan menggunakan jangka sorong dan didapat hasil 1,26 cm. Gambar yang sesuai adalah …. ...


Jawaban : A
Pembahasan
Gambar yang mempunyai hasil pembacaan 1,26 cm adalah gambar yang A.
Skala utama + skala nonius = 1,2 cm + 0,06 cm =1,26 cm


6. soal UNBK dan UNKP 2019
6. Aisyah mengukur panjang. lebar. dan tinggi sebuah balok menggunakan jangka sorong, diperoleh hasil pengukuran seperti diunjukkan pada gambar berikut ini.

Berdasarkan hasil pengukuran diatas, maka besar volume balok tersebut dengan menggunakan prinsip angka penting yang tepat adalah .
a. 17, 8476 cm^3
b. 17, 848 cm^3
c. 17, 85 cm^3
d. 17, 8 cm^3
e. 18 cm^3
jawab: E
pembahasan:
p : 4,17 (3 angka penting)
l: 2,14 ( 3 angka penting)
t: 2,0 ( 2 angka penting)
V = p . l .t
V = 17, 8476 cm^3
jawaban:
18 cm^3 ( dalam perkalian hasil berupa angka penting paling sedikit ) 

UN fisika 2019
7. Sebuah balok diukur menggunakan jangka sorong memiliki panjang, lebar, dan tinggi seperti ditunjukkan pada gambar.

Volume balok tersebut sesuai dengan kaidah angka penting adalah ...
A. 1,130 cm3
B. 1,13 cm3
C. 1,1 cm3
D. 1 cm3
E. 0 cm3

Kunci jawaban: C
Pembahasan / penyelesaian:
Panjang = 1,82 cm (3ap)
Lebar = 0,36 cm (2 ap)
Tinggi = 1,35 cm (3 ap)

sesuai kaidah angka penting dalam perkalian menggunakan angka penting paling sedikit, dari data soal maka hasil perkalian adalah menggunakan 2 angka penting

Volume = p . l . t = 1,82 . 0,36 . 1,35
V = 1,13 cm3

ditulis
V = 1,1 cm3
USBN 2020
8. Sekelompok siswa diberikan tugas untuk mengukur panjang dan lebar sebuah plat persegi. Alat ukurnya diberikan jangka sorong dan mikrometer. Skala yang ditunjukkan dari hasil pengukuran panjang dan lebar plat tersebut tampak pada gambar berikut.
(1) Lebar (mikrometer)

(2)    Panjang (jangka sorong)

Luas plat yang dihitung dengan memperhatikan aturan angka penting diperoleh sebesar ...
A. 182,72 mm2
B.  182,7 mm2
C.  183,0 mm2
D.     182 mm2
E.      183 mm2
Jawab: D
7,86 mm (3ap)  x 23,1mm (3ap) = 181,566 = 182 (2ap)

9. Perhatikan gambar mikrometer skrup!
Sebuah spidol diukur diameternya dan diperoleh hasil seperti gambar spidol tersebut adalah …
A.  3.40   mm
B.   6.20   mm
C.   6.70   mm
D.  13.20 mm
E.   20.70  mm

jawaban: C
skala utama : 6,5 mm
skala nonius : 0,20

penjumlahan : 6,5 + 0,20 = 6,70 mm

USBN 2018
10. Gambar di bawah menunjukkan pengukuran ketebalan suatu plat alumunium dengan menggunakan mikrometer skrup

Dari gambar di atas hasil pengukuran ketebal aluminium adalah
A. 3,37 mm 
B. 3, 87mm   
C. 4,37 mm 
D. 4,57 mm 
E. 5,37 mm

jawab: B
skala utama: 3,5 mm
skala nonius: 0,37 mm
3,5 + 0,37 = 3,87 mm

11. Dimensi apa yang mewakili kecepatan?
a) [M][L][T]
b) [M][L][T-1]
c) [M][L-1][T]
d) [M-1][L][T-1]
e) [M][L2][T-2]
jawab: b

12. Dimensi dari gaya adalah?
a) [M][L][T-2]
b) [M][L-1][T-2]
c) [M][L2][T-2]
d) [M-1][L][T-2]
e) [M][L2][T-3]
jawab: a

13. Mana di antara berikut ini yang mewakili dimensi momentum?
a) [M][L][T-1]
b) [M][L2][T-1]
c) [M][L2][T-2]
d) [M][L][T-2]
e) [M-1][L][T]
jawab: a

14. Mana di antara berikut ini yang merupakan dimensi dari percepatan?
a) [M][L][T-2]
b) [M][L-1][T-2]
c) [M][L-2][T-2]
d) [L][T-2]
e) [M-1][L][T-2]
jawab: d

15. Berapakah hasil penjumlahan 3.25 + 0.076 menggunakan notasi ilmiah dengan dua angka penting?
A) 3.31
B) 3.3
C) 3.35
D) 3.40
Jawaban: B) 3.3

16. Ekspresikan 0.0028 dalam notasi ilmiah.
A) 2.8 x 10-3
B) 28 x 10-4
C) 28 x 10-3
D) 0.28 x 10-2
Jawaban: A) 2.8 x 10-3

17. Berapakah hasil dari 5.64 x 2.1, dibulatkan menjadi tiga angka penting?
A) 11.9
B) 11.9
C) 11.84
D) 11.8
Jawaban: B) 11.9

18. Jika kecepatan cahaya adalah 3.00 x 10/m/s, berapakah hasil 2/3 dari kecepatan cahaya dalam notasi ilmiah dengan tiga angka penting?
A) 2.00 x 10m/s
B) 2.00 x 10m/s
C) 2.00 x 10m/s
D) 2.00 x 10m/s
Jawaban: C) 2.00 x 10/m/s

19. Ekspresikan 450,000 dalam notasi ilmiah dengan tiga angka penting.
A) 4.50 x 105
B) 45.0 x 104
C) 4.50 x 10-5
D) 45.0 x 106
Jawaban: A) 4.50 x 105

20. Jika massa suatu objek adalah 0.0042 kg, berapa jumlah angka penting yang benar dalam nilai ini?
A) 2 angka penting
B) 3 angka penting
C) 4 angka penting
D) 5 angka penting
Jawaban: A) 2 angka penting

21. Ekspresikan 0.0000654 dalam notasi ilmiah dengan empat angka penting.
A) 6.54 x 10-5
B) 6.540 x 10-5
C) 6.540 x 10-4
D) 65.4 x 10-6
Jawaban: B) 6.540 x 10-5

22. Berapa hasil dari (2.35 x 104) x (4.18 x 102), dibulatkan menjadi tiga angka penting?
A) 9.83 x 106
B) 9.83 x 105
C) 9.83 x 103
D) 9.83 x 107
Jawaban: A) 9.83 x 106

23. Seseorang menarik meja ke arah barat dengan gaya 60 N. Jika 1 cm mewakili gaya 15 N, gambar vektor gaya tersebut yang benar adalah . .
gambar  no 3

jawab: C
pembahasan:
dalam peta barat ditunujukkan dengan arah kekiri dan memiliki skala 60 : 15 = 4 cm

24. Pada perlombaan tarik tambang, kelompok A menarik ke arah timur dengan gaya 700 N. Kelompok B menarik ke barat dengan gaya 665 N. Kelompok yang memenangi perlombaan adalah kelompok . . . .
a. A dengan resultan gaya 25 N
b. A dengan resultan gaya 35 N
c. B dengan resultan gaya 25 N
d. B dengan resultan gaya 35 N
e. B dengan resultan gaya 45 N
jawab:  B
pembahasan:
jika kedua vektor saling berlawanan maka dikurang
R = A - B
R = 700 - 665
R = 35 N manang A 

25. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 50 km/jam membentuk sudut 30° terhadap sumbu x positif. Besar komponen vektor kecepatan tersebut pada sumbu x dan sumbu y berturut-turut adalah . . . .
a. 25 km/jam dan 25 √2 km/jam
b. 25 km/jam dan 25 √3 km/jam
c. 25 √3 km/jam dan 25 km/jam
d. 25 √3 km/jam dan 25 √2 km/jam
e. 25 √3 km/jam dan 25 √3 km/jam
jawab: C
pembahasan:
vx = v.cos θ = 50. ½ √3 = 25 √3
vy = v sin θ = 50 . ½ = 25

26. Dua buah gaya masing-masing 10 N dan15 N membentuk sudut 600. Besar resultan kedua gaya tersebut adalah . . . .
a. 5 √3 N                        d. 5 √2 N
b. 5 √17 N                        e. 20,6 N
c. 5 √19 N
jawab: C
rumus resultan penjumlahan dua vektor mengapit sudut atau juga dikenal rumus cosinus abc 

R² = A² + B² + 2.A.B.cos α

R² = 10² + 15² + 2.10.5.cos 60
R² = 100 + 225 + 300 . 1/2
R² = 100 + 225 + 150
R² = 475
R = √475 = 5√19 N

27. Dua vektor masing-masing 3 m dan 8 m dengan satu titik tangkap, ternyata besar resultannya  sebesar 7 N. besar Sudut apit antara kedua vektor tersebut adalah … .
a. 30°                 d. 90°
b. 45°                 e. 120°
c. 60°
jawab: E



28.  Jika sebuah vektor kecepatan v = 10 m/s diuraikan menjadi dua buah vektor yang saling tegak lurus dan salah satu vektor uraiannya membentuk sudut 60° dengan sumbu x, maka besar masing-masing vektor uraiannya berturut-turut pad sumbu x dan y  adalah …
a. 5 m/s dan 5 √3 m/s   
b. 5 m/s dan 5 √2 m/s   
c. 10 m/s dan 10 √3 m/s
d. 5 m/s dan 5 √6 m/s
e. 10 m/s dan 1 m/s
jawab: A
vx = v.cos 60 = 10. ½  = 5
vy = v sin 60 = 50 . ½ √3 = 5 √3

29.  Perhatikan diagram vektor berikut ini!

Yang menyatakan adanya hubungan x = y - z adalah gambar … .
a. (1)     
b. (2)       
c. (3)     
d. (4) 
e. (5)
jawab:  E
pembahasan:
dengan menggabar poligon dapat ditentukan jawaban yang benar
gambar (1) : y + z = x
gambar (2) : x + y = z
gambar (3) : y + x = z
gambar (4) :  z + x = y
gambar (5) : x + z = y atau x = y- z

30.  Perahu saat digunakan diaair yang tenang mampu bergerak dengan kecepatan 1,2 m/s . Jika berada di sungai yang memiliki kecepatan arus air sebesar 0,5 m/s dan perahu bergerak searah arus sungai, maka resultan vektor kecepatan perahu sekarang sebesar ....
a. 0,6 m/s          d. 1,7 m/s
b. 0,7 m/s          e. 2,4 m/s
c. 1,3 m/s
jawab: D (R = 1,2+0,5 = 1,7 m/s)

31.  Vektor a = 3 satuan, vektor b = 4 satuan dan a + b = 5 satuan, besar sudut yang diapit oleh vektor a dan b adalah ….
a. 90O                d. 120 0
b. 45 O                e. 180 0
c. 60 O
Jawab: A
pembahasan:
3 , 4 dan 5 adalah triple phytagoras pada segitiga siku siku (segitiga dengan sudut 90)

32. Seseorang ingin menyeberangi sungai deras dengan perahu yang mampu bergerak dengan kecepatan 2 m/s. Kecepatan arus sungai 1,2 m/s. Supaya orang tersebut dapat menyeberang sungai secara tegak lurus arus sungai maka perahunya harus diarahkan dengan sudut α terhadap arus sungai. Besar α adalah ....
a. 37O                d. 127O
b. 53 O                e. 143O
c. 90 O
jawab: D
pembahasan:


sin α = s/p = 1,2/2 = 0,6

α = 37

θ = 90 + α

θ = 127

33.  Sebuah balok ditarik tiga gaya seperti pada gambar. Resultan gaya yang bekerja pada balok sebesar ....

a. 2 N
b. 6 N
c. 10 N
d. 14 N
e. 22 N

jawab: C (triple phytagoras)
komponen x 
X = 10 - 4 = 6
y = 8
R² = x² + y²
R² =6² + 8²
R² = 36 + 64 = 100
R = √100 = 10 N

34.  Dua buah gaya sama besar yaitu 10 N membentuk sudut 120O satu sama lain. Selisih kedua vektor tersebut adalah....
a. 0 N                 d. 10√3 N
b. 10 N               e. 20 N
c. 10√2 N
jawab: B
pembahasan:
rumus selisih dua vektor yang membentuk sudut :

R² = A² + B² - 2.A.B.cos α

R² = 10² + 10² - 2.10.10.cos 120
R² = 100 + 100 - 200 . (-1/2)
R² = 100
R = √100 = 10 N

35.  Gambar manakah dari vektor berikut yang memenuhi persamaan a + b + c= 0 ?

Jawab: C

36.  Perhatikan gambar. Proyeksi vektor pada arah vertikal dan horisontal sebesar ...

a. 15 N dan 15√3 N
b. 15√3 N dan 15 N
c. 15√2 N dan 15√2 N
d. 30 N dan 30√3 N
e. 30√3 N dan 30 N
jawab: B
Fx = F.cos 30 = 30. ½ √3  = 15 √3
Fy = F sin 30 = 30 . ½ √ = 15

37.  Sebuah balok cukup berat berada di atas lantai mendatar licin ditarik gaya seperti pada gambar. tg 37o = 0,75. Komponen gaya yang searah gerak benda tersebut adalah ....

a. 50√3 N
b. 80 N
c. 75 N
d. 60 N
e. 50 N
jawab; B
fx = f. cosθ = 100.0,8 = 80 N


38. Perhatikan vektor-vektor yang besar dan arahnya terlukis pada kertas berpetak seperti gambar di samping. Jika panjang satu petak adalah dua newton (N), maka besar resultan kedua vektor adalah ....

a. 16 N               d. 22 N
b. 18 N               e. 24 N
c. 20 N
jawab: C
fx = 6+2 = 8.2 = 16
fy = 6.2 = 12
R = 20 (triple phytagoras)


39. Perhatikan gambar gaya-gaya di bawah ini! Besar resultan ketiga gaya tersebut adalah…

a. 4,0 N
b. 4√3 N
c. 6,0 N
d. 6 √3 N
e. 8 N

jawab: C

mencari besar resultan gaya

komponen vektor pada sumbu x
F1x = F1 . cos 60 = 6 . 1/2 = 3
F2x = - 6
F2x = F2 . cos 60 = 12 . 1/2 = 6
ΣFx = 3 - 6 + 6 = 3

komponen vektor pada sumbu y:
F1y = F1 . sin 60 = 6 . 1/2(√3) = 3
F2y = 0
F3y = - F3 . sin 60 = - 12 .1/2 (√3)
ΣFy = 3(√3) + 0 - 6(√3) = -3(√3)

rumus besar resultan:

R² = ΣFx² + ΣFy²
R² = 3² + (-3√3)²
R² = 9 + 27
R² = 36
R = √36 = 6 N

40.  Dua vektor a dan b memiliki nilai titik tangkap yang sama dan nilai yang sama pula. Jika sudut apit antara kedua vektor adalah β , maka berlaku hubungan:

|a+b| = 2|a-b|


maka cos β adalah ....

(A) ½
(B) 1/3
(C) 1/6
(D) 1/4
(E) 1/5
Jawab: B

#soal 25
41.  1 ,F 2 , dan F 3 adalah tiga buah vektor gaya yang menghasilkan resultan nol seperti pada gambar
Jika F 3 = 100 newton, maka F 1 dan F 2 berturut-turut adalah ....
(A) 60 newton dan 80 newton
(B) 100√3 newton dan 200/√3  newton
(C) 50 newton dan 50 newton
(D) 150 newton dan 150 newton
(E) 150 newton dan 50 newton

jawab:

pembahasan:
42. perhatikan gambar berikut!


besar resultan ketiga vektor diatas adalah... N
a. 5
b. 5
c. 10
d. 10 3
e. 3

pembahasan 

pembahasan soal vektor analisis dan komponen”>

F1 = 20N

Sudut = 600 terhadap sumbu y positif

F1x = 20 . sin 60 = 20 . ½ 3 = 103

F1y = 20 . cos 60 = 20 . ½  = 10

 

F2 =10 N

Sudut = 300 terhadap sumbu x negatif

F2x = -10 . cos 30 = - 10 . ½ 3  = - 53

F2y = 10 . sin 30 = 10 . ½ = 5

 

F3 = 30 N

F3x = 0

F3y = -30

 

Resultan

ΣFx = 103 - 53 = 53

ΣFy = 10 + 5 – 30 = -15

R2 = ΣFx2 + ΣFy2

R2 = 532 + (-15)2

R2 = 75 + 225

R2 = 300

R = 103

43. Kelompok besaran di bawah ini yang termasuk besaran vektor adalah . . . .
a. kelajuan, kuat arus, gaya
b. energi, usaha, banyak mol zat
c. kecepatan, momentum, kuat arus listrik
d. tegangan, intensitas cahaya, gaya
e. gaya, percepatan, waktu
jawab: C
pembahasan:
besaran vektor adalah besaran yang memiliki nilai dan arah

44. Besaran-besaran berikut yang dipengaruhi arahnya adalah ....
a. massa           d. jarak
b. waktu           e. kecepatan
c. usaha
jawab: E
kecepatan adalah besaran vektor

0 Comments